Selasa, 06/03/2018

Enam Rumah di Cendana Ludes Terbakar

Selasa, 06/03/2018

Sejumlah petugas pemadam kebakaran berusaha memadamkan api yang terjadi di Jl Cendana. (nancy/korankaltim.com)

Join Grup Telegram Koran Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/+SsC4jer3I5syZWU1 atau klik tombol dibawah ini.

Grup Telegram Koran Kaltim

kemudian join. Anda harus instal aplikasi Telegram terlebih dahulu di ponsel.

Berita Terkait

Enam Rumah di Cendana Ludes Terbakar

Selasa, 06/03/2018

logo

Sejumlah petugas pemadam kebakaran berusaha memadamkan api yang terjadi di Jl Cendana. (nancy/korankaltim.com)

KORANKALTIM.COM.SAMARINDA - Sedikitnya enam rumah warga ludes dalam kebakaran yang terjadi 

sekitar pukul 12.45, Selasa (6/3) di Jl Cendana, Kelurahan Karang Asam Gg II, RT 17, Kecamatan Sungai Kunjang.

Dari keterangan warga di lokas ikebakaran, api yang membakar kawasan pemukiman itu berasal dari salah satu rumah warga bernama H Nanang. 

Meski api cepat ditangani, tetapi tim pemadam kesulitan menjangkau titik api karena harus masuk dalam gang, ditambah dengan perumahan yang padat.

Kurang lebih sekitar setengah jam api baru bisa dipadamkan.

 Terkait penyebab kebakaran kepala Bidang Pencegahan dan Sarana Prasarana di Dinas Pemadam Kebakaran Kota Samarinda, Makmur Santoso mengatakan hingga saat ini penyebab belum diketahui dan masih dalam penyelidikan pihak berwajib.

"Kami sempat kesulitan memadamkan karena pemukiman yang padat titik api ada di dalam gang, sehingga agak lambat, tapi untung saja api bisa segera dipadamkan," tuturnya. 


Penulis: Nancy

Editor: Firman Hidayat

Enam Rumah di Cendana Ludes Terbakar

Selasa, 06/03/2018

Sejumlah petugas pemadam kebakaran berusaha memadamkan api yang terjadi di Jl Cendana. (nancy/korankaltim.com)

Berita Terkait


Tunggu sebentar ya. Kami sedang menyiapkannya untukmu.