Kamis, 05/04/2018

Pipa Pertamina Diduga Bocor di PPU, Tercium Bau Menyengat

Kamis, 05/04/2018

Pertamina melakukan pengecekan di lokasi dugaan kebocoran pipa. (yudi/korankaltim.com)

Join Grup Telegram Koran Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/+SsC4jer3I5syZWU1 atau klik tombol dibawah ini.

Grup Telegram Koran Kaltim

kemudian join. Anda harus instal aplikasi Telegram terlebih dahulu di ponsel.

Berita Terkait

Pipa Pertamina Diduga Bocor di PPU, Tercium Bau Menyengat

Kamis, 05/04/2018

logo

Pertamina melakukan pengecekan di lokasi dugaan kebocoran pipa. (yudi/korankaltim.com)

KORANKALTIM.COM, PENAJAM - Pipa  milik Pertamina diduga mengalami kebocoran di  RT 6 Kelurahan Nenang, Penajam Paser Utara (PPU), Kamis (5/4).

Makmun, warga Kelurahan Nenang mengatakan bau gas tercium sangat menyengat.

"Saya mencium bau semacam gas  sudah lama, tapi hari ini baru terasa betul. Saya cerita kepada warga lainnya, kemudian melapor," ujarnya, Kamis (5/4).

Pertamina saat ini sedang melakukan tindakan awal pencegahan dengan memasang oil boom untuk menahan minyak agar tidak mengalir ke laut. Sebab, dugaan kebocoran terjadi di area Sungai Besar Nenang.

Pihak terkait juga telah melakukan pemasangan police line di area kebocoran.

Solikin, Divisi Operasional Pertamina Lawe-Lawe  menyatakan pihanya masih menunggu petugas yang memberikan penanganan. “Penanganan akan segera dilakukan,” ujarnya.


Penulis  : Erwin

Editor     : Supiansyah

Pipa Pertamina Diduga Bocor di PPU, Tercium Bau Menyengat

Kamis, 05/04/2018

Pertamina melakukan pengecekan di lokasi dugaan kebocoran pipa. (yudi/korankaltim.com)

Berita Terkait


Tunggu sebentar ya. Kami sedang menyiapkannya untukmu.