Kamis, 27/06/2019

Pertamini, Potensi Bisnis BBM Baru yang Menjanjikan

Kamis, 27/06/2019

Anggota DPRD Kaltim Safuad

Join Grup Telegram Koran Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/+SsC4jer3I5syZWU1 atau klik tombol dibawah ini.

Grup Telegram Koran Kaltim

kemudian join. Anda harus instal aplikasi Telegram terlebih dahulu di ponsel.

Berita Terkait

Pertamini, Potensi Bisnis BBM Baru yang Menjanjikan

Kamis, 27/06/2019

logo

Anggota DPRD Kaltim Safuad

KORANKALTIM.COM, SAMARINDA - Meningkatnya jumlah kendaraan bermotor setiap tahunnya berimbas kepada tingginya permintaan bahan bakar minyak khususnya jenis bensin. Anggota DPRD Kaltim Safuad mengatakan potensi bisnis dibidang BBM ikut tumbuh subur di berbagai daerah.

Kendati demikian, potensi ekonomi yang mampu dimanfaatkan masyarakat selama ini hanya pada tahap bensin eceran, padahal dengan modal yang sedikit lebih besar masyarakat bisa membuka Pertamina Mini (Pertamini). Seperti diketahui, dengan adanya pom bensin mini, masyarakat disuguhkan pilihan membeli bensin di tempat yang terkensan lebih profesional dari pada penjual bensin eceran sebelumnya. Potensi ekonomi yang cukup besar dan ditambah dengan pengelolaan yang mudah membuat pertamini lebih menjanjikan. 

“Untuk memulai bisnis bensin eceran ini wajib mengantongi surat izin. Anda bisa mendatangi SPBU terdekat untuk mengurus surat ini. Surat izin ini perlu guna mendapatkan bensin dalam jumlah banyak di SPBU," kata Safuad. "Antrian panjang di SPBU dan jarak yang cukup jauh membuat banyak orang memilih membeli bensin eceran. Terbukti warung bensin eceran terus banyak tumbuh subur seiring dengan tingginya permintaan BBM," imbuhnya.

Menurutnya, masyarakat bisa memanfaatkan kredit murah dan mudah dari bank untuk mendapatkan modal awal dalam pengurusan izin hingga deposit di SPBU. Keuntungan dari pertamini takaran bensin lebih pas sebagaimana SPBU.(adv/*2)

Pertamini, Potensi Bisnis BBM Baru yang Menjanjikan

Kamis, 27/06/2019

Anggota DPRD Kaltim Safuad

Berita Terkait


Tunggu sebentar ya. Kami sedang menyiapkannya untukmu.