Rabu, 18/07/2018

Unikarta Target Raih Akreditasi B pada 2020

Rabu, 18/07/2018

Unikarta

Join Grup Telegram Koran Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/+SsC4jer3I5syZWU1 atau klik tombol dibawah ini.

Grup Telegram Koran Kaltim

kemudian join. Anda harus instal aplikasi Telegram terlebih dahulu di ponsel.

Berita Terkait

Unikarta Target Raih Akreditasi B pada 2020

Rabu, 18/07/2018

logo

Unikarta

KORANKALTIM.COM, TENGGARONG - Universitas Kutai Kartanegara (Unikarta) menargetkan meraih akreditasi B pada 2020 mendatang. Saat ini, Kampus Ungu tersebut masih terakreditasi C.

“Saat ini Unikarta diundang untuk mengikuti bimbingan akreditasi Perguruan Tinggi oleh Kopertis XI Kalimantan di Pontianak,” kata Wakil Rektor I Bidang Akademik Unikarta, Ince Raden kepada korankaltim.com, Rabu (18/7).

Menurut Ince, bimbingan akreditasi itu diikuti 130 Perguruan Tinggi di Kalimantan yang masih terakredati C

Akreditasi C Unikarta berakhir pada 2012. Waktu dua tahun ini akan dimanfaatkan untuk mematangkan persiapan peningkatan akreditasi B.

“Salah satunya jika prodi di Universitas sudah terakreditasi B, maka akan lebih mudah meraih akreditasi B, dari 11 Prodi dan program Magister Administrasi Publik (MAP), hanya Teknik Pertambangan dan MAP yang masih meraih C,” jelasnya.


Penulis: Andriansjah

Editor: Supiansyah

Unikarta Target Raih Akreditasi B pada 2020

Rabu, 18/07/2018

Unikarta

Berita Terkait


Tunggu sebentar ya. Kami sedang menyiapkannya untukmu.