Rabu, 29/08/2018

Kemenag PPU Pastikan Persedian Buku Nikah Aman Hingga Akhir Tahun

Rabu, 29/08/2018

Kasi bimas islam kemenag Kabupaten PPU (Tahmid)

Join Grup Telegram Koran Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/+SsC4jer3I5syZWU1 atau klik tombol dibawah ini.

Grup Telegram Koran Kaltim

kemudian join. Anda harus instal aplikasi Telegram terlebih dahulu di ponsel.

Berita Terkait

Kemenag PPU Pastikan Persedian Buku Nikah Aman Hingga Akhir Tahun

Rabu, 29/08/2018

logo

Kasi bimas islam kemenag Kabupaten PPU (Tahmid)

Kemenag PPU Pastikan Persedian Buku Nikah Aman Hingga Akhir Tahun

PENAJAM - Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) memastikan stok buku nikah aman hingga akhir 2018.

Kasi Bimas Islam Kemenag Kabupaten PPU, Tahmid kepada Korankaltim.com, menyatakan, pada awal tahun, pihaknya menyalurkan buku nikah ke setiap Kantor Urusan Agama.

"Ada sebanyak 1.197 pasang buku nikah yang kami salurkan ke empat KUA di wilayah setempat," ujarnya.

Dari 1.197 itu, Tahmid memastikan stok buku nikah itu dapat mencukupin hingga akhir tahun. sebab, dari data yang ada, berdasarkan laporan KUA Kecamatan, perbulan hanya kurang lebih 50 pasang yang melakukan pernikahan.

"Persediaan Duplikat Nikah (DN) juga masih aman, sebab pasangan suami istri yang buku nikahnya hilang atau rusak sangat minim," tutur Tahmid.


Penulis: Erwin

Editor: Supiansyah

Kemenag PPU Pastikan Persedian Buku Nikah Aman Hingga Akhir Tahun

Rabu, 29/08/2018

Kasi bimas islam kemenag Kabupaten PPU (Tahmid)

Berita Terkait


Tunggu sebentar ya. Kami sedang menyiapkannya untukmu.