Selasa, 04/12/2018

Pemkab PPU Alokasikan Rp1,2 Miliar untuk Beasiswa

Selasa, 04/12/2018

Herlambang

Join Grup Telegram Koran Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/+SsC4jer3I5syZWU1 atau klik tombol dibawah ini.

Grup Telegram Koran Kaltim

kemudian join. Anda harus instal aplikasi Telegram terlebih dahulu di ponsel.

Berita Terkait

Pemkab PPU Alokasikan Rp1,2 Miliar untuk Beasiswa

Selasa, 04/12/2018

logo

Herlambang

KORANKALTIM.COM, PENAJAM - Pemerintah Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) mengajukan anggaran sekitar Rp1,2 miliar untuk tunjungan biaya belajar (beasiswa) bagi pelajar dan mahasiswa pada 2019 mendatang.

Kepala Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Sekretariat Kabupaten PPU, Herlambang menuturkan, seperti tahun sebelumnya, pihaknya telah menggarkan biaya untuk pelajar dan mahasiswa untuk meningkatakan sumber daya manusia.

Dijelaskannya, anggaran yang akan disediakan kurang lebih Rp1,2 miliar tersebut akan mengakomodir sekitar 400 pelajar dan mahasiswa di Kabupaten Penajam Paser Utara.

"Kesra sendiri sudah menganggarkan dan merencanakan, anggarannya kurang lebih Rp1,2 miliar, itu termasuk honer tim dan kegiatan belanja yang lain, khusus untuk beasiswa murni sekitar Rp1,07 miliar," ungkapnya kepada Korankaltim.com.

Pada 2019 mendatang, Bagian Kesra Kabupaten PPU juga memasukan beasiswa tahfidz quran, hoo alquran dalam rangka mendukung Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur'an ( LPTQ) setempat agar memiliki kader di tahun mendatang.



Penulis: Erwin

Editor: Supiansyah

Pemkab PPU Alokasikan Rp1,2 Miliar untuk Beasiswa

Selasa, 04/12/2018

Herlambang

Berita Terkait


Tunggu sebentar ya. Kami sedang menyiapkannya untukmu.