Selasa, 29/10/2019

Kaltim Kebagian 279 Kuota CPNS Untuk Kabupaten dan Kota

Selasa, 29/10/2019

Ilustrasi

Join Grup Telegram Koran Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/+SsC4jer3I5syZWU1 atau klik tombol dibawah ini.

Grup Telegram Koran Kaltim

kemudian join. Anda harus instal aplikasi Telegram terlebih dahulu di ponsel.

Berita Terkait

Kaltim Kebagian 279 Kuota CPNS Untuk Kabupaten dan Kota

Selasa, 29/10/2019

logo

Ilustrasi

KORANKALTIM.COM, SAMARINDA – Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur kebagian jatah kuota formasi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) sebanyak 279 formasi. Angka tersebut, merupakan lowongan CPNS khusus instansi dibawah Pemprov Kaltim.

Sebelumnya, Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kaltim Ardiningsih mengaku, mengajukan sekitar 400 lebih formasi CPNS dilingkup Pemprov Kaltim.

Untuk diketahui, Kementerian Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KEMENPAN-RB), mengumumkan Pemerintah akan membuka pendaftaran CPNS pada 11 November mendatang.  Total 68 Kementerian/Lembaga dan 462 Pemerintah Provinsi/Kabupaten/Kota membuka lowongan CPNS. Di Kaltim sendiri, selain Pemprov Kaltim ada beberapa kabupaten/kota yang turut membuka lowongan CPNS. Berdasarkan Pengumuman Menteri PAN RB Nomor : B/1069/M.SM.01.00/2019 Pemprov Kaltim mendapat kuota 279, Kabupaten Kutai Kartanegara 95, Paser 141, Berau 160, Kutai Barat 159, Kutai Timur 136, Mahulu 174, Samarinda 221, Balikpapan 250, dan Bontang 117. Hingga berita ini ditulis, Kepala BKD Kaltim belum bisa dihubungi, terkait formasi apasaja yang didapat dari total 279 kuota tersebut.[*]


Penulis : Rusdi 

Editor: Aspian Nur

Kaltim Kebagian 279 Kuota CPNS Untuk Kabupaten dan Kota

Selasa, 29/10/2019

Ilustrasi

Berita Terkait


Tunggu sebentar ya. Kami sedang menyiapkannya untukmu.