Sabtu, 02/11/2019

Tumbangkan Jawa Barat di Final, Tim Putri Hoki Kaltim Boyong Emas di Pra PON

Sabtu, 02/11/2019

Tim hoki putri Kaltim berhasil mempersembahkan medali emas di ajang Pra PON. Ketua KONI Kaltim, Zuhdi Yahya bersama jajarannya turut memberikan suport langsung di Jakarta.( Foto: Humas FHI Kaltim)

Join Grup Telegram Koran Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/+SsC4jer3I5syZWU1 atau klik tombol dibawah ini.

Grup Telegram Koran Kaltim

kemudian join. Anda harus instal aplikasi Telegram terlebih dahulu di ponsel.

Berita Terkait

Tumbangkan Jawa Barat di Final, Tim Putri Hoki Kaltim Boyong Emas di Pra PON

Sabtu, 02/11/2019

logo

Tim hoki putri Kaltim berhasil mempersembahkan medali emas di ajang Pra PON. Ketua KONI Kaltim, Zuhdi Yahya bersama jajarannya turut memberikan suport langsung di Jakarta.( Foto: Humas FHI Kaltim)

KORANKALTIM.COM, SAMARINDA - Setelah berhasil mengalahkan tim tuan rumah DKI Jakarta di babak semifinal, tim hoki Kaltim putri akhirnya menorehkan prestasi di ajang Pra PON dengan menumbangkan Jawa Barat di babak final dengan skor 1-0, pada Sabtu (2/11) tadi di Lapangan Hoki Senayan, Jakarta.

Sementara untuk tim putra Kaltim yang juga berhasil mengalahkan tim tuan rumah di semifinal dan di laga final bertemu Jawa Barat, saat berita ini ditulis, masih bertanding. 

"Alhamdulilah tim putri berhasil mengalahkan tim Jawa Barat dengan skor 1-0 dan otomatis emas kami bawa pulang, kami berharap tim putra juga bisa menyusul," ungkap Ketua Pengprov Federasi Hockey Indonesia (FHI) Kaltim, Najemuddin.


Penulis: Nancy

Editor: M.Huldi

Tumbangkan Jawa Barat di Final, Tim Putri Hoki Kaltim Boyong Emas di Pra PON

Sabtu, 02/11/2019

Tim hoki putri Kaltim berhasil mempersembahkan medali emas di ajang Pra PON. Ketua KONI Kaltim, Zuhdi Yahya bersama jajarannya turut memberikan suport langsung di Jakarta.( Foto: Humas FHI Kaltim)

Berita Terkait


Tunggu sebentar ya. Kami sedang menyiapkannya untukmu.