Senin, 04/11/2019

Kadis ESDM Kaltim Mutasi 12 Honorer, Penyebabnya Tambang Ilegal

Senin, 04/11/2019

Kepala Dinas ESDM Kaltim Wahyu Widhi Heranata

Join Grup Telegram Koran Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/+SsC4jer3I5syZWU1 atau klik tombol dibawah ini.

Grup Telegram Koran Kaltim

kemudian join. Anda harus instal aplikasi Telegram terlebih dahulu di ponsel.

Berita Terkait

Kadis ESDM Kaltim Mutasi 12 Honorer, Penyebabnya Tambang Ilegal

Senin, 04/11/2019

logo

Kepala Dinas ESDM Kaltim Wahyu Widhi Heranata

KORANKALTIM.COM, SAMARINDA - Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Kaltim Wahyu Widhi Heranata mengaku sudah memutasi 12 pegawai honorer karena terindikasi terlibat dalam kegiatan penambangan ilegal atau ilegal minning.

"Sudah hampir 3 bulan yang lalu. Yang melaporkan adalah KPK, kami langsung pindah ke bagian lain," ujarnya ditemui di Kantor Gubernur Kaltim, Senin (04/11/2019).

Didit sapaan akrab Wahyu Widhi Heranata menegaskan, apa yang dilakukannya sudah sesuai dengan  PP 53 tahun 2010 tentang disiplin PNS.

"Kami kasih teguran dulu. Tapi kalau masih begitu ya kita keluarkan. Karena tingkat legitimasinya honorer itu tidak kuat, dibanding dengan ASN, apalagi dia pegang hal yang sifatnya strategis, tidak boleh. Mereka hanya bantu ASN," tukasnya.

Ia berkomitmen, menurunkan  bahkan menghilangkan keterlibatan pegawai di ESDM dalam penambangan ilegal atau hal merugikan lainnya.


Penulis: Rusdi

Editor : Hendra

Kadis ESDM Kaltim Mutasi 12 Honorer, Penyebabnya Tambang Ilegal

Senin, 04/11/2019

Kepala Dinas ESDM Kaltim Wahyu Widhi Heranata

Berita Terkait


Tunggu sebentar ya. Kami sedang menyiapkannya untukmu.