Rabu, 17/01/2018

KPU Umumkan Hasil Tes Kesehatan Bacalon Bupati PPU

Rabu, 17/01/2018

KPU menyampaikan hasil tes kesehatan di hadapan timses bacalon Bupati PPU

Join Grup Telegram Koran Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/+SsC4jer3I5syZWU1 atau klik tombol dibawah ini.

Grup Telegram Koran Kaltim

kemudian join. Anda harus instal aplikasi Telegram terlebih dahulu di ponsel.

Berita Terkait

0

KPU Umumkan Hasil Tes Kesehatan Bacalon Bupati PPU

Rabu, 17/01/2018

logo

KPU menyampaikan hasil tes kesehatan di hadapan timses bacalon Bupati PPU

PENAJAM – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) mengumumkan hasil kesehatan dari ketiga pasangan calon bupati dan wakil bupati.

Sebelumnya, ketiga pasang bacalon, yakni Andi Harahap-Fadly Imawan, Mustaqim-Sofyan Nur, dan serta Abdul Gafur Masud-Hamdan, menjalani serangkaian tes kesehatan di RSU Abdul Wahab Sjahranie Samarinda.

Hasil tes kesehatan menyatakan ketiga paslon itu memenuhi syarat (MS).

Komisoner KPU PPU Divisi Teknis dan Penyelenggaraan Pemilu, Saharuddin Yunus  menjelaskan hasil pemeriksaan diterima KPU pada Selasa (16/1) pukul 20:00 Wita.

“Hasil pemeriksaan tidak diberikan secara bersamaan, yang diberikan terlebih dahulu itu hasil dari pemeriksaan pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Kaltim, setelah itu selesai baru kami diberikan hasil pemeriksaannya.  Alhamudulillah setelah kami buka semua memenuhi syarat,” ungkap Saharuddin, Rabu (17/1).

 

Penulis      : Erwin

Editor         : Supiansyah

KPU Umumkan Hasil Tes Kesehatan Bacalon Bupati PPU

Rabu, 17/01/2018

KPU menyampaikan hasil tes kesehatan di hadapan timses bacalon Bupati PPU

Berita Terkait

Berita Pilihan


Tunggu sebentar ya. Kami sedang menyiapkannya untukmu.