Jumat, 05/04/2024

Harga Bahan Pokok di PPU Dikhawatirkan Melonjak Jelang Idulfitri

Jumat, 05/04/2024

Pj Bupati PPU, Makmur Marbun memimpin rapat terkait pelaksanaan perayaan Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriah dan cuti bersama di Ruang Pertemuan Lantai III Pemkab PPU. (Foto: Istimewa)

Join Grup Telegram Koran Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/+SsC4jer3I5syZWU1 atau klik tombol dibawah ini.

Grup Telegram Koran Kaltim

kemudian join. Anda harus instal aplikasi Telegram terlebih dahulu di ponsel.

Berita Terkait

Harga Bahan Pokok di PPU Dikhawatirkan Melonjak Jelang Idulfitri

Jumat, 05/04/2024

logo

Pj Bupati PPU, Makmur Marbun memimpin rapat terkait pelaksanaan perayaan Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriah dan cuti bersama di Ruang Pertemuan Lantai III Pemkab PPU. (Foto: Istimewa)

Penulis: */Erwin

KORANKALTIM.COM, PENAJAM - Penjabat (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU), Makmur Marbun mengaku merasa khawatir harga bahan pokok mengalami lonjakan menjelang Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriah pekan depan.

Hal ini disampaikan Makmur saat memimpin rapat koordinasi (rakor) terkait pelaksanaan perayaan Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriah dan cuti bersama di Ruang Pertemuan Lantai III Pemkab PPU.

“Yang saya khawatirkan (jelang Lebaran) mengenai lonjakan harga bahan pokok, tapi ternyata hasilnya bagus. Tapi tetap lakukan langkah-langkah yang antisipatif, jangan sampai terjadi baru ribut,” tegas Makmur.

Di tahun sebelum-sebelumnya menjelang hari besar keagamaan harga bahan pokok di pasar tradisional mengalami meningkatkan yang cukup siginifikan.

Selain itu, Dinas Pengendalian Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP), Badan Penanggulangan  Bencana Daerah (BPBD) dan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) untuk saling bersinergi menjaga ketenteraman dan ketertiban umum.

“Diantisipasi rumah-rumah yang ditinggal mudik, begitupun lurah, Babinsa, Babinkamtibmas dan camat, dicek dan diingatkan warga untuk menghindari terjadinya kebakaran,” paparnya.

Dalam kesempatan ini, Makmur juga tekankan pentingnya mengantisipasi lonjakan pengunjung di tempat-tempat wisata serta kelancaran dan keamanan lalu lintas saat arus mudik terutama angkutan penyeberangan laut seperti speedboat.

“Kalau naik speedboat wajib memakai baju pelampung, itu harus dibudidayakan di masyarakat, diwajibkan pakai baju pelampungnya,” harapnya.

Seluruh tenaga kesehatan pun diingatkan untuk selalu siap siaga dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat khususnya saat libur cuti bersama.

“RSUD di Penajam dan Sepaku serta seluruh puskesmas harus bersinergi. Seluruh perangkat daerah harus ikut bertanggung jawab dalam mengendalikan keamanan dan ketertiban,” pungkas Makmur. (*/kk)


Editor: Aspian Nur

Harga Bahan Pokok di PPU Dikhawatirkan Melonjak Jelang Idulfitri

Jumat, 05/04/2024

Pj Bupati PPU, Makmur Marbun memimpin rapat terkait pelaksanaan perayaan Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriah dan cuti bersama di Ruang Pertemuan Lantai III Pemkab PPU. (Foto: Istimewa)

Berita Terkait


Harga Bahan Pokok di PPU Dikhawatirkan Melonjak Jelang Idulfitri

Pj Bupati PPU, Makmur Marbun memimpin rapat terkait pelaksanaan perayaan Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriah dan cuti bersama di Ruang Pertemuan Lantai III Pemkab PPU. (Foto: Istimewa)

Penulis: */Erwin

KORANKALTIM.COM, PENAJAM - Penjabat (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU), Makmur Marbun mengaku merasa khawatir harga bahan pokok mengalami lonjakan menjelang Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriah pekan depan.

Hal ini disampaikan Makmur saat memimpin rapat koordinasi (rakor) terkait pelaksanaan perayaan Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriah dan cuti bersama di Ruang Pertemuan Lantai III Pemkab PPU.

“Yang saya khawatirkan (jelang Lebaran) mengenai lonjakan harga bahan pokok, tapi ternyata hasilnya bagus. Tapi tetap lakukan langkah-langkah yang antisipatif, jangan sampai terjadi baru ribut,” tegas Makmur.

Di tahun sebelum-sebelumnya menjelang hari besar keagamaan harga bahan pokok di pasar tradisional mengalami meningkatkan yang cukup siginifikan.

Selain itu, Dinas Pengendalian Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP), Badan Penanggulangan  Bencana Daerah (BPBD) dan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) untuk saling bersinergi menjaga ketenteraman dan ketertiban umum.

“Diantisipasi rumah-rumah yang ditinggal mudik, begitupun lurah, Babinsa, Babinkamtibmas dan camat, dicek dan diingatkan warga untuk menghindari terjadinya kebakaran,” paparnya.

Dalam kesempatan ini, Makmur juga tekankan pentingnya mengantisipasi lonjakan pengunjung di tempat-tempat wisata serta kelancaran dan keamanan lalu lintas saat arus mudik terutama angkutan penyeberangan laut seperti speedboat.

“Kalau naik speedboat wajib memakai baju pelampung, itu harus dibudidayakan di masyarakat, diwajibkan pakai baju pelampungnya,” harapnya.

Seluruh tenaga kesehatan pun diingatkan untuk selalu siap siaga dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat khususnya saat libur cuti bersama.

“RSUD di Penajam dan Sepaku serta seluruh puskesmas harus bersinergi. Seluruh perangkat daerah harus ikut bertanggung jawab dalam mengendalikan keamanan dan ketertiban,” pungkas Makmur. (*/kk)


Editor: Aspian Nur

 

Berita Terkait

KPU Balikpapan Tetapkan 30 Anggota PPK dari Enam Kecamatan Jelang Pilkada Serentak 2024

Gasak Barang-Barang Dibangunan yang Sudah Kosong, Pekerja di Eks Rumah Sakit Tentara Samarinda Ditangkap Polisi

Residivis Spesialis Pencurian di Masjid Raya Samarinda “Dicakar” Tim Elang Setelah Dua Bulan Beraksi

KPU Berau Lantik 65 Anggota PPK dari 13 Kecamatan, Sanksi Pidana Menanti Kalau Melakukan Kesalahan

Bobol Gudang Pupuk di Kecamatan Batu Engau, Empat Karyawan Perusahaan dan Enam Orang Lainnya Ditangkap Polisi

Pekerjakan Anak Dibawah Umur, Pemilik Spa Plus-Plus di Samarinda Ditetapkan Sebagai Tersangka

Hadirkan MPPA, Bukti DP3A Serius Lindungi Perempuan dan Anak dari Kekerasan

Distransnaker Buka Pendaftaran Pelatihan Kerja untuki Warga Kukar

Digitalisasi Pendidikan, Ratusan Sekolah di Balikpapan Gunakan Kelas Pintar

Empat Tahun Bersengketa Terkait Perizinan, Empat Kios di Pantai Pemedas Samboja Akhirnya Disegel Pengadilan Negeri Tenggarong

Wakili Kaltim, 16 Pelajar Ikuti Festival dan Lomba Seni Siswa Nasional

Sebagian Besar Lansia, 324 Calon Jemaah Haji Samarinda Berangkat ke Embarkasi Balikpapan Dini Hari Tadi

Hadirkan Semangat Mahasiswa, Nurhayati Subakat Salurkan Bantuan Beasiswa

Salah Satu Spa dan Massage di Alaya Dipasangi Garis Polisi, Diduga Pekerjakan Anak di Bawah Umur

Dishub Balikpapan Siapkan Regulasi Angkutan Kota, Jalan Utama Diisi Sarana Transportasi Massal

Sukseskan Media Center PON Aceh-Sumut, Kemenkominfo Siapkan Teknologi untuk Akses Informasi

Daniel Mahendra Yuniar Kembalikan Formulir Pendaftaran ke PDIP Samarinda Diarak Reog

Berau Tuan Rumah Rakorda Bidang Penduduk dan Keluarga Berencana se-Kaltim

Copyright © 2024 - Korankaltim.com

Tunggu sebentar ya. Kami sedang menyiapkannya untukmu.