Sabtu, 16/03/2024

Pemkot Tarakan Dapat Jatah 714 Formasi ASN, Fokus Masih Tenaga Guru dan Kesehatan

Sabtu, 16/03/2024

Ilustrasi ASN (dok.korankaltim.com)

Join Grup Telegram Koran Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/+SsC4jer3I5syZWU1 atau klik tombol dibawah ini.

Grup Telegram Koran Kaltim

kemudian join. Anda harus instal aplikasi Telegram terlebih dahulu di ponsel.

Berita Terkait

Pemkot Tarakan Dapat Jatah 714 Formasi ASN, Fokus Masih Tenaga Guru dan Kesehatan

Sabtu, 16/03/2024

logo

Ilustrasi ASN (dok.korankaltim.com)

KORANKALTIM.COM, TARAKAN - Pemerintah Kota (Pemkot) Tarakan mendapat jatah 714 formasi untuk Aparatur Sipil Negara (ASN). "Usulan Pemerintah Kota Tarakan yang disetujui adalah 714 Formasi untuk tenaga guru, tenaga kesehatan dan tenaga teknis CPNS dan PPPK," kata Penjabat (PJ) Wali Kota Tarakan Bustan.

Hal tersebut disampaikan Bustan saat menghadiri rapat koordinasi persiapan pengadaan ASN tahun 2024 di Jakarta, Kamis (14/3/2024). Dilansir dari antaranews.com pada Sabtu (16/3/2024) hari ini, pada acara tersebut dibuka dan turut dihadiri Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Abdullah Azwar Anas, Nadiem Makarim selaku Menteri Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi Indonesia serta Agus Harimurti Yudhoyono selaku Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN).

Dalam pengarahannya Menpan RB menyampaikan Kebutuhan ASN secara nasional tahun 2024 ini adalah 2.302.543. Sementara itu, usulan yang telah diajukan 1.385.000 dengan 1.289.824 formasi, baik untuk CPNS maupun PPPK.


Editor: Maruly Z

Pemkot Tarakan Dapat Jatah 714 Formasi ASN, Fokus Masih Tenaga Guru dan Kesehatan

Sabtu, 16/03/2024

Ilustrasi ASN (dok.korankaltim.com)

Berita Terkait


Tunggu sebentar ya. Kami sedang menyiapkannya untukmu.