Rabu, 21/02/2024

Ribuan Pesilat Ikuti National Open Pencak Silat Championship di BSCC Dome Balikpapan

Rabu, 21/02/2024

Ribuan pesilat mengikuti kejuaraan Nasional Open Pencak Silat Championship dalam rangka memeriahkan hari jadi kota Balikpapan ke -127. (Foto: Istimewa)

Join Grup Telegram Koran Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/+SsC4jer3I5syZWU1 atau klik tombol dibawah ini.

Grup Telegram Koran Kaltim

kemudian join. Anda harus instal aplikasi Telegram terlebih dahulu di ponsel.

Berita Terkait

Ribuan Pesilat Ikuti National Open Pencak Silat Championship di BSCC Dome Balikpapan

Rabu, 21/02/2024

logo

Ribuan pesilat mengikuti kejuaraan Nasional Open Pencak Silat Championship dalam rangka memeriahkan hari jadi kota Balikpapan ke -127. (Foto: Istimewa)

Penulis: La Eko

KORANKALTIM.COM, BALIKPAPAN – Sebanyak 1.156 pesilat ikut ambil bagian dalam kejuaraan pencak silat bertajuk Nasional Open Pencak Silat Championship yang digelar di Gedung Balikpapan Sport & Convention Center (BSCC) Dome pada Rabu (21/2/2024).  mAjang ini sendiri digelar dalam rangka memeriahkan hari jadi kota Balikpapan ke-127 tahun.

Wali Kota Balikpapan, Rahmad Mas'ud dalam sambutannya  mengajak seluruh peserta kejuaran pencak silat yang berlaga dalam kesempatan tersebut untuk dapat menjunjung sportifitas.

"Kita tidak sabar menanti para atlet kita berlaga. Dan saya berharap junjung tinggi sportifitas, masalah juara jangan terlalu dipikirkan, tapi bagaimana kita muncul dengan sportif," ujarnya.

Ia juga katakan, kejuaran ini merupakan bagian dari mencari atlet berbakat, sehingga diharapkan tidak hanya menghasilkan juara,  melainkan lewak kejuaraan ini salah satu sarana  menjadikan generasi muda untuk tumbuh menjadi generasi yang sehat.

"Saya mengucapkan terima kasih kepada penyelenggara dan panitia mendukung acara ini sehingga terlaksana dengan sukses dalam memeriahkan hari ulang tahun ke- 127. Insyaallah kegiatan ini akan terus berkesinambungan tiap tahun akan kita lakukan. Kami berkomitmen untuk mendukung kegiatan olahraga khususnya pencak silat ini," pungkasnya.

Editor: Maruly Z

Ribuan Pesilat Ikuti National Open Pencak Silat Championship di BSCC Dome Balikpapan

Rabu, 21/02/2024

Ribuan pesilat mengikuti kejuaraan Nasional Open Pencak Silat Championship dalam rangka memeriahkan hari jadi kota Balikpapan ke -127. (Foto: Istimewa)

Berita Terkait


Tunggu sebentar ya. Kami sedang menyiapkannya untukmu.