Senin, 13/08/2018

Ayo Pantau 403 DCS di Paser

Senin, 13/08/2018

Eka Yusda Indrawan

Join Grup Telegram Koran Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/+SsC4jer3I5syZWU1 atau klik tombol dibawah ini.

Grup Telegram Koran Kaltim

kemudian join. Anda harus instal aplikasi Telegram terlebih dahulu di ponsel.

Berita Terkait

Ayo Pantau 403 DCS di Paser

Senin, 13/08/2018

logo

Eka Yusda Indrawan

KORANKALTIM.COM, TANA PASER – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Paser telah menyerahkan Daftar Caleg Sementara (DCS) ke masing-masing partai politik, Minggu (12/8/2018) lalu.

 

Selanjutnya, KPU akan mengumumkan nama-nama bakal caleg ke masyarakat, sebelum ditetapkan menjadi DPT.

 

Ketua KPU Paser Eka Yusda Indrawan mengatakan, berdasarkan rapat pleno pada  12 Agustus lalu,  ditetapkan sebanyak 403 DCS dari 16 parpol peserta Pemilu 2019.

 

KPU berharap ketika DCS nanti ditetapkan, masyarakat turut memberi masukan. “Dari Tanggapan masyarakat yang masuk Ke KPU ini akan dijadikan bahan pertimbangan KPU Paser," ungkap Eka kepada Korankaltim.com.

 

Menurut Eka, partisipasi warga bukan hanya dengan datang ke TPS untuk memilih namun juga terlibat aktif dalam tahapan pemilu.  

 

Penulis: Dwi Cahyo

Editor: Supiansyah

Ayo Pantau 403 DCS di Paser

Senin, 13/08/2018

Eka Yusda Indrawan

Berita Terkait


Tunggu sebentar ya. Kami sedang menyiapkannya untukmu.