Selasa, 19/02/2019

Personel Linmas Direkomendasikan Pemda, Dua Orang Jaga tiap TPS

Selasa, 19/02/2019

Junaidi

Join Grup Telegram Koran Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/+SsC4jer3I5syZWU1 atau klik tombol dibawah ini.

Grup Telegram Koran Kaltim

kemudian join. Anda harus instal aplikasi Telegram terlebih dahulu di ponsel.

Berita Terkait

Personel Linmas Direkomendasikan Pemda, Dua Orang Jaga tiap TPS

Selasa, 19/02/2019

logo

Junaidi

KORANKALTIM.COM, TENGGARONG - Ketua KPU Kukar, Junaidi Samsudin, mengatakan setiap TPS akan dijaga oleh dua orang PAM TPS hasil rekomendasi berjenjang dari kecamatan sampai bupati yang kemudian ditetapkan oleh KPU. Mereka direkrut bukan melalui seleksi terbuka.

“Walaupun penetapannya (PAM TPS) di kita (KPU) tapi itu hasil rekomendasi pemerintah. Berbeda dengan anggota KPPS yang perekrutannya melalui seleksi,” kata Junaidi dikonfirmasi Korankaltim.com, Selasa (19/2/2019).

Junaidi mengatakan, siapapun yang direkomendasikan dari tingkat kelurahan/desa sesuai dengan jumlah TPS yang ada.  Tentunya, menurut Junaidi, PAM TPS itu nantinya diisi oleh kalangan Linmas yang dianggap netral.

“Jadi kalau TPS-nya ada lima, kira-kira 10 orang lah yang harus direkomendasikan ke kita di tetapkan sebagai PAM TPS. Kalau Linmas pasti non-partai kan, memang undang-undangnya (mesti) Linmas dan mereka itu yang menetapkan adalah pemerintah,” pungkasnya.


Penulis: Reza Fahlevi

Editor: Muh.Huldi

Personel Linmas Direkomendasikan Pemda, Dua Orang Jaga tiap TPS

Selasa, 19/02/2019

Junaidi

Berita Terkait


Tunggu sebentar ya. Kami sedang menyiapkannya untukmu.