Selasa, 31/07/2018

Perayaan Milad Awang Faroek ke-70 Tahun, Hadirkan Ebiet G Ade dan Sabyan Gambus

Selasa, 31/07/2018

Awang Faroek Ishak

Join Grup Telegram Koran Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/+SsC4jer3I5syZWU1 atau klik tombol dibawah ini.

Grup Telegram Koran Kaltim

kemudian join. Anda harus instal aplikasi Telegram terlebih dahulu di ponsel.

Berita Terkait

Perayaan Milad Awang Faroek ke-70 Tahun, Hadirkan Ebiet G Ade dan Sabyan Gambus

Selasa, 31/07/2018

logo

Awang Faroek Ishak

SAMARINDA – Hari ini, Gubernur Kaltim Awang Faroek Ishak genap berusia 70 tahun. Tak lengkap rasanya, jika momentum bersejarah di akhri masa jabatannya tidak ditandai dengan perayaan sebagai bentuk syukuran. 

Rencananya, tasyakuran ulah tahun ke-70 Awang Faroek tersebut akan digelar di Hotel Bumi Senyiur Samarinda, Selasa (31/7) hari ini. 

Plh Kepala Biro Humas dan Protokol Setprov Kaltim Riawaty menjelaskan, acara akan dimulai sekitar pukul  18.30 WITA dengan pertama kali diiringi oleh nyanyian dari Band Lastrapado serta paduan suara dari Dharma Wanita Persatuan. 

Tausyiah serta pembacaan doa juga akan diberikan yang dibawakan oleh Ustaz KH Rasyid serta doa oleh KH Fachruddin Wahab.

Dalam daftar run down acara yang diterima Koran Kaltim, diketahui ultah Gubernur tersebut baru akan selesai pada pukul 02.29 WITA, dengan tarian Tobello dari Balikpapan yang menjadi agenda akhir acara.

Selain nyanyian dari beberapa paduan suara serta tausyiah dan pembacaan doa, acara inti berupa bedah buku AFI juga masuk dalam susunan run down.

Diagendakan Jend TNI (Purn) DR Moeldoko, Prof Renald Kasali, serta Mantan Menteri Pertanian, Prof DR Bungaran Saragih juga akan hadir dalam bedah buki Awang Faroek Ishak tersebut.

“Bedah buku beliau kami agendakan berlangsung sekitar 1 jam 10 menit. Ada delapan pembicara yang akan ikut dalam bedah buku tersebut, termasuk di antaranya Prof Renald Kasali. Di titik ujung bedah buku  diberikan pula kesan dan pesan Pak Gubernur,” ucap Riawaty.

Tina Thalisa diagendakan akan menjadi moderator dalam bedah buku Awang Faroek Ishak tersebut.

Yang menarik, dalam sesi hiburan usai acara bedah buku, beberapa artis senior serta band nasional juga akan memberikan penampilannya dalam kegiatan tersebut. “Ada band dari Sabyan Gambus. Tetapi, belum dipastikan apakah akan menyertakan vokalisnya, Nissa. Kalau untuk Ebiet G Ade dapat kepastian akan hadir,” kata Riawaty. (rs)


Perayaan Milad Awang Faroek ke-70 Tahun, Hadirkan Ebiet G Ade dan Sabyan Gambus

Selasa, 31/07/2018

Awang Faroek Ishak

Berita Terkait


Perayaan Milad Awang Faroek ke-70 Tahun, Hadirkan Ebiet G Ade dan Sabyan Gambus

Awang Faroek Ishak

SAMARINDA – Hari ini, Gubernur Kaltim Awang Faroek Ishak genap berusia 70 tahun. Tak lengkap rasanya, jika momentum bersejarah di akhri masa jabatannya tidak ditandai dengan perayaan sebagai bentuk syukuran. 

Rencananya, tasyakuran ulah tahun ke-70 Awang Faroek tersebut akan digelar di Hotel Bumi Senyiur Samarinda, Selasa (31/7) hari ini. 

Plh Kepala Biro Humas dan Protokol Setprov Kaltim Riawaty menjelaskan, acara akan dimulai sekitar pukul  18.30 WITA dengan pertama kali diiringi oleh nyanyian dari Band Lastrapado serta paduan suara dari Dharma Wanita Persatuan. 

Tausyiah serta pembacaan doa juga akan diberikan yang dibawakan oleh Ustaz KH Rasyid serta doa oleh KH Fachruddin Wahab.

Dalam daftar run down acara yang diterima Koran Kaltim, diketahui ultah Gubernur tersebut baru akan selesai pada pukul 02.29 WITA, dengan tarian Tobello dari Balikpapan yang menjadi agenda akhir acara.

Selain nyanyian dari beberapa paduan suara serta tausyiah dan pembacaan doa, acara inti berupa bedah buku AFI juga masuk dalam susunan run down.

Diagendakan Jend TNI (Purn) DR Moeldoko, Prof Renald Kasali, serta Mantan Menteri Pertanian, Prof DR Bungaran Saragih juga akan hadir dalam bedah buki Awang Faroek Ishak tersebut.

“Bedah buku beliau kami agendakan berlangsung sekitar 1 jam 10 menit. Ada delapan pembicara yang akan ikut dalam bedah buku tersebut, termasuk di antaranya Prof Renald Kasali. Di titik ujung bedah buku  diberikan pula kesan dan pesan Pak Gubernur,” ucap Riawaty.

Tina Thalisa diagendakan akan menjadi moderator dalam bedah buku Awang Faroek Ishak tersebut.

Yang menarik, dalam sesi hiburan usai acara bedah buku, beberapa artis senior serta band nasional juga akan memberikan penampilannya dalam kegiatan tersebut. “Ada band dari Sabyan Gambus. Tetapi, belum dipastikan apakah akan menyertakan vokalisnya, Nissa. Kalau untuk Ebiet G Ade dapat kepastian akan hadir,” kata Riawaty. (rs)


 

Berita Terkait

IRT Pengedar Narkoba di Balikpapan Diringkus Polisi, 67 Paket Sabu Disita

Monumen Taman Tuah Himba di Tenggarong Tergenang Air Cukup Tinggi, BPBD Kukar Kerahkan Anggota

Tiga Kapal Perang Angkut Kontingen Latsitarda Nusantara ke Kaltim, Ini Pesan Pj Gubernur ke Taruna dan Taruni

Sejumlah Bacalon Kepala Daerah di Kaltim Taaruf Bersama Gus Muhaimin

Tidak Ada Proses PHPU, KPU Kaltim Tetapkan Perolehan Kursi Partai Politik Peserta Pemilu Hari Ini

Singgung Program Merdeka Belajar di Hardiknas, Pj Gubernur Kaltim: Tidak Usah Lagi Ganti Kurikulum

Kejar Target Upacara Kemerdekaan di IKN, Infrastruktur Kelistrikan Dikebut

Nasib Ribuan THL di Kukar Disorot, DPRD Minta Pemkab Tindaklanjuti karena Belum Terlaporkan di LKPj 2023

Ada Tembakan Gas Air Mata, Peringatan Hari Buruh di Balikpapan Berakhir Ricuh, Tiga Mahasiswa Mengalami Tindakan Refresif

Kesbangpol Kaltim Siapkan Anggaran di APBD Perubahan Jelang Pilkada Serentak

Terdengar Suara Benturan Keras, Remaja Tewas Usai Tabrak Truk Tangki Berhenti di Pinggir Jalan

Tahun Ini, PPDB SMA/SMK di Samarinda Akan Dibuka Mulai Juni

Dua Bangunan dan Satu Sepeda Motor di Samarinda Utara Hangus Terbakar, Termasuk Dokumen Penting Pemilik Rumah

Luka Melepuh di Mulut dan Tangan Bocah, Pasutri di Samarinda Terancam Hukuman Lima Tahun Penjara

Menghina Sultan Kutai, Panglima Kijang Disidang Adat dan Mengaku Telah Bersalah

ASN yang Mencalonkan Diri Sebagai Kepala Daerah Bakal Ditindak BKD Kaltim

Hendak ke Balikpapan, Rombongan Dispusip Berau Kecelakaan di Kelay Pagi Tadi, Lima Orang Luka-Luka

Sistem Transportasi Cerdas akan Diterapkan di IKN

Copyright © 2024 - Korankaltim.com

Tunggu sebentar ya. Kami sedang menyiapkannya untukmu.